Massanger

Tinggalkan Pesan

Nyang mau langganan artikel GRATIS

Tulis alamat Email anda:

Delivered by FeedBurner

Pertemuan group TOLAK KOMERSIALISASI TNGGP

Senin, 08 Februari 2010

Pertemuan dari group Facebook Tolak Komersialisasi Taman Nasional Gunung Gede Pangrango yang diadakan di Bumi Perkemahan Cibubur, tepatnya di area MCK 30 pada tanggal 6 s/d 7 Februari 2010 menghasilkan berbagai rumusan yaitu :
1. Pembentukan Forum Komunikasi Pendaki Nusantara dengan Sekjend terpilih yaitu Sdr. Rizki Kadarusman.
2. Pembentukan komisi-komisi, yaitu :
- Komisi Aspek dan Kajian Hukum
- Komisi Konsultasi dan Masukan
- Komisi Aspek Sosial
Acara ini dihadiri oleh lebih kurang 60 orang dari berbagai elemen dan profesi yang berasal dari JABODETABEK dan Pasuruan. Forum yang terbentuk bisa jadi sebagai aspirasi kekecewaan dari mandulnya PID dan PIW organisasi penggiat alam bebas di tingkatan mahasiswa.
Memang forum ini boleh dibilang masih balita, namun bisa dilihat semangatnya.. semangat kebersamaan dan kekeluargaan yang kental.
Bravo Pendaki Nusantara..

0 komentar:

Posting Komentar